Minggu, 29 Mei 2016

0065 Sentroid Suatu Bentuk Bidang 002

Soal

Carilah koordinat sentroid dari fungsi dibawah ini dengan batas kiri xa = 0 dan batas kanan xb = 5.

y=x
Jawaban Soal

Untuk mencari koordinat sentroid dari soal, pertama-tama kita plotkan fungsi beserta batas-batasnya.




Kemudian, kita tuliskan kembali formula integral untuk mencari koordinat titik sentroid dari bidang yang diarsir warna biru seperti ditunjukan oleh gambar diatas.

x ¯ = xy.dx y.dx y ¯ = 1 2 . y 2 .dx y.dx
Kalau diperhatikan, ada tiga bagian yang perlu dihitung, yaitu: integral dari y, integral dari x.y, dan integral dari y kuadrat. Mari kita hitung ketiganya dengan memasukkan batas-batasnya.

Bagian pertama adalah integral dari y, kita hitung seperti dibawah ini.

y.dx= 0 5 x.dx= [ 1 2 x 2 ] 0 5 y.dx =( 1 2 .5 2 )( 1 2 .0 2 )= 25 2 0= 25 2
Bagian kedua adalah integral dari x.y, dihitung seperti ini.

x.y.dx= 0 5 x.x.dx= 0 5 x 2 .dx = [ 1 3 x 3 ] 0 5 x.y.dx =( 1 3 .5 3 )( 1 3 .0 3 )= 125 3 0= 125 3
Dan bagian ketiga, kita menghitung integral dari y kuadrat seperti dibawah ini.

y 2 .dx= 0 5 ( x ) 2 .dx= 0 5 x 2 .dx = [ 1 3 x 3 ] 0 5 y 2 .dx =( 1 3 .5 3 )( 1 3 .0 3 )= 125 3 0= 125 3
Setelah kita mendapatkan hasil dari ketiga bagian tersebut, kita bisa pakai untuk menghitung koordinat titik sentroid dari bidang yang diarsir.

x ¯ = xy.dx y.dx = 125 3 25 2 = 125 3 . 2 25 = 5 3 . 2 1 x ¯ = 10 3 =3 1 3 3,333 y ¯ = 1 2 . y 2 .dx y.dx = 1 2 . 125 3 25 2 = 1 2 . 125 3 . 2 25 = 1 2 . 5 3 . 2 1 y ¯ = 5 3 =1 2 3 1,667
Sekarang tinggal kita tuliskan hasil hitungan koordinat titik sentroid ke grafik yang kita plotkan sebelumnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar